Website Resmi RSUD URM Waingapu Kab.Sumba-Timur

UNIT REKAM MEDIS

/ UNIT REKAM MEDIS

Rekam Medis adalah berkas yang berisikan catatan dan dokumen tentang identitas pasien, pemeriksaan, pengobatan, tindakan dan pelayanan lain yang diberikan kepada pasien yang dikelola oleh Instalasi rekam medis.

Dan Instalasi Rekam Medis sendiri adalah suatu unit yang mempunyai tugas menyelenggarakan dan mengkoordinasikan pelayanan rekam medis dan pemantauan mutu rekam medis di seluruh unit pelayanan serta menyelenggarakan dan mengkoordinasikan pelayanan admisi pasien rawat jalan maupun pasien rawat inap.

Tentang Kami

Bakti Sosial Operasi Katarak

RSUD Umbu Rara Meha Waingapu Update : Bakti Sosial Operasi Katarak Sabtu, 29 Juli 2023 bertempat di RSUD Umbu Rara…

Selamat kepada TIM FUTSAL RSUD UMBU RARA MEHA WAINGAPU Atas prestasi yang di raih sebagai JUARA II Pada Turnamen KAJARI CUP Tahun 2023

RSUD Umbu Rara Meha Waingapu Update : Selamat kepada TIM FUTSAL RSUD UMBU RARA MEHA WAINGAPUAtas prestasi yang di raih…